Disajikan oleh: Nur Hasanah, SE, MSc

Slides:



Advertisements
Similar presentations
Umpamanya saat sekarang jam 17:50 sore, setelah anda sibuk kerja seharian, anda sedang dalam perjalanan pulang dengan mengedarai mobil...(sudah tentu anda.
Advertisements

© 2010 PYXISM, Inc All Rights Reserved T HE POWER OF T EAM W ORK IN ACTION! Sponsor : pyxismogul
Pertolongan Pertama Pada Emergency “Cardiovascular” ARTICLE PUBLISHED ON N.º 240 OF JOURNAL OF GENERAL HOSPITAL ROCHESTER.
ANJAK PIUTANG.
Pedoman pembuatan makalah Pertemuan 25 : Mata kuliah:K0164-Pemrograman Matematika Tahun: 2008.
Oleh : Gina Elvira ( ). Komunikasi antarbudaya adalah komunikasi yang terjadi di antara orang-orang yang memiliki kebudayaan yang berbeda (bisa.
Priagung Khusumanegara Seminar Hadoop merupakan framework software berbasis Java yang digunakan untuk mengolah data dalam ukuran yang.
Nama kelompok : 1. Aditya Sharul Gunawan 2. Azmi Fidhayanti 3. Muchamad Effendi 4. Rike Fadilah 5. Widi Dwirizki Utoyowibowo Kelompok 2.
Contoh Presentasi PENILAIAN MINAT
Neoliberalisme & Neorealisme Ariska Ayu Anggita (07) G. A. Evarina Danuharta (033) Nizzah Amalia Subchan (058) Damar Kusumawardani (083)
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI ABSENSI KARYAWAN BERBASIS RFID MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA PT MUSTIKA RATU.
MODEL REGRESI VARIABEL DUMMY A.Sifat Alamiah Variabel-Variabel Dummy Variabel yang diasumsikan nilai 0 dan 1 suatu perangkat untuk menggolongkan data ke.
Sesi I. Pengantar Manajemen Bisnis. Pengertian Bisnis: 1.Bisnis merupakan kegiatan-kegiatan 2. Bisnis merupakan perusahaan.
PENULISAN BERITA UNTUK PENYIARAN.
OLEH: RIBKA Y. MANOPO PARADIGMA KEPERAWATAN DAN HUBUNGAN PARADIGMA DENGAN TEORI KEPERAWATAN.
BAB INHERITANCE (Pewarisan)
Perencanaan Oleh Rengga Vernanda.
Monitoring & Evaluation
Audit Klinis Operasi Seksio Sesaria Budi Iman Santoso.
Strategi Algoritma Universitas Ahmad Dahlan
INDUSTRIAL DESIGN ! Kelompok : 1.Sri Wulandari( ) 2.Laelati Fatimah ( ) 3.Sudirman Ng ( ) 1 Presentation.
TUGAS AKHIR I SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN STARTING LINE-UP PEMAIN FUTSAL MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING DAN K-MEANS CLUSTERING DISUSUN OLEH:
PERENCANAAN,PENJADWALAN DAN PENGENDALIAN PROYEK Sumber: Ir. Faisol AM., MS Ir. Rony Ardiansyah, MT, IP-U.
Apa Sih Penyebab IPK Mahasiswa Menurun? Micro Research LSP3I.
Kandungan 1 RAID - (Redundant Array of Independent (or Inexpensive) Disks 2 Komputer Pelayan (Server) 3 Perisian Komputer Politeknik Seberang Perai.
BAB 2 PLANNING Objektif: Pengenalan kepada perancangan projek
BAB 3 ANALISIS SISTEM Objektif:
QUALITY COMPANY ISSUE DEPARTEMEN TECHNICAL SUPPORT PT.DAIKIN AIRCONDITIONING INDOONESIA.
Bermain tidak Membatasi Texas Holdem Poker Online Untuk Bebas.
MAINKAN OUR ONLINE POKER GAME DENGAN SEJUMLAH BESAR PEMAIN DI SELURUH DUNIA.
ESTIMASI PERMINTAAN METODE DAN ANALISIS ARIES FERNANDO.
Kerajinan Bahan Lunak Rifana Maulida VIII-4. Pengertian Bahan Lunak Bahan lunak adalah produk kerajinan yang menggunakan bahan dasar yang bersifat lunak.
LutfianoAzis.  Pengertian Kerajinan Bahan Lunak  Kerajinan Bahan Lunak adalah suatu produk kerajinan yang mengunakan bahan bersifat lunak sebagai dasar.
KEYSHA SALSABILA ABADI VIII-I PRAKARYA. PENGERTIAN BAHAN LUNAK Bahan lunak, yaitu bahan yang memiliki sifat fisik empuk/lunak sehingga sangat mudah dibentuk.
LutfianoAzis  Pengertian Kerajinan Bahan Lunak  Kerajinan Bahan Lunak adalah suatu produk kerajinan yang mengunakan bahan bersifat lunak sebagai dasar.
KELAS:8-4. Pengertian bahan lunak Kerajinan bahan lunak merupakan produk kerajinan yang menggunakkan bahan dasar yang bersifat lunak yaitu lentur, lembut,
PRAKARYA UMAIYA BALQIS 8-1. BAHAN LUNAK Bahan adalah material yang memiliki sifat tertentu yang dapat mempengaruhi hasil karya yang dibuat dari matertial.
 Tugas prakarya 8.1 Reza Al Farabi Enjoy !.  Bahan lunak  Bahan adalah material yang memiliki sifat tertentu yang dapat mempengaruhi hasil karya yang.
Bahan serat digolongkan menjadi dua yaitu bahan serat dari tumbuhan dan bahan serat dari hewan. A.Serat dari tumbuhan, serat yang berasal dari bagian-bagian.
Tugas Prakarya PPT Kerajinan Bahan Lunak
Nisa damayanti VIII-2 Tugas prakarya. Kerajinan bahan lunak Kerajinan dari bahan lunak merupakan produk kerajinan yang menggunakan bahan dasar yang bersifat.
Nama : Rahmat Hidayat Kelas :VIII. 2 No.Absen : 26 SMP NEGERI 48 JAKARTA TUGAS PRAKARYA.
Prakarya Bab 1 (Kerajinan Bahan Lunak) Nama : Jenny Dias Syafira Kelas : 8-3 Pelajaran : Prakarya Sekolah : SMPN 48 Jakarta.
Tugas Prakarya (Bahan Lunak) Nama : Hillah Ayniyah Kelas : VIII – 2 No. absen : 12 SMP Negeri 48 Jakarta Nama : Hillah Ayniyah Kelas : VIII – 2 No. absen.
PRAKARYA  NAMA:M.ARIEL MARDIANSYAH(18)  KELAS:VIII-1(81)  GURU MATPEL:AHMAD MUFTI  MATERI:PENGERTIAN,CONTOH,GAMBAR BAHAN LUNAK SMPN 48 JAKARTA PRAKARYA.
ppt kerajinan bahan lunak 84
Kerajinan Bahan Lunak adalah suatu produk kerajinan yang mengunakan bahan bersifat lunak sebagai dasar pembuatannya.
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI PENGANTAR SISTEM KOMPUTER
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI PENGANTAR SISTEM KOMPUTER
DIODA PENYEARAH Dioda adalah komponen/part elektronik yang hanya menghantarkan listrik pada satu arah, karena itu ada sebutan “dioda penyearah”. Dioda.
2.0 PENGALAMATAN RANGKAIAN
A.ERROR Kesalahan adalah perbedaan antara variabel yang diukur dan setpoint. Kesalahan dapat berupa positif atau negatif. Tujuan dari setiap skema kontrol.
“PENTINGNYA PENATAAN & DESAIN RUANG DEMI KENYAMANAN PENGGUNA”
Incentive Plan Rahmawati Setyo W S Objectives Of An Incentive Plan Terdapat dua komponen dalam skema insentif kompensasi, yaitu :  Bonus pool.
ROUTING STATIC DAN DINAMIS. STATIC ROUTING Pengertian static routing Static routing adalah jenis routing yang dilakukan admin/pengelola jaringan untuk.
IT Project Management, Third Edition Chapter 1 Chapter 1: Introduction to Project Management Deni Arifianto MKom.
The Project Management and Information Technology Context 1.
Project Integration Deni Arifianto. Mengapa Memiliki Tahapan Proyek dan Tinjauan Manajemen? Sebuah proyek harus berhasil melewati setiap fase agar berlanjut.
BAB 2 PLANNING Objektif: Pengenalan kepada perancangan projek
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG 2016.
This presentation uses a free template provided by FPPT.com ELEMEN BIAYA PRODUKSI Illa Mudasih S2 Pendidikan Ekonomi.
Muhamad Shukri Saud PRODUCTION ORGANIZATION
ICT HANDYBOOK SPM LA2 COMPUTER SYSTEMS 2.3 Software.
Ayo Membaca Agar Hidup lebih Bermakna, Bermanfaat dan Bermartabat Bab 7 BERBAHASA PERSUASIF.
APLIKASI ENTERPRISE sesi 1: Pengenalan Enterprise Resource Planning (ERP) Aplikasi Pada Industri M JOHAN BUDIMAN
MANAJEMEN & STRATEGI PENGHIMPUNAN DANA LEMBAGA ZAKAT.
Periklanan. PERIKLANAN Segala biaya yang harus dikeluarkan sponsor untuk melakukan presentasi dan promosi nonpribadi dalam bentuk gagasan, barang, atau.
Presentation transcript:

Disajikan oleh: Nur Hasanah, SE, MSc Mengelola Pekerjaan Disajikan oleh: Nur Hasanah, SE, MSc

Membuat Perencanaan Kerja (Planning) Perencanaan merupakan fungsi manajemen utama karena menjadi dasar bagi semua fungsi lain yang dilakukan supervisor. Ideal apabila supervisor memiliki perencanaan yang terinci, mudah dimengerti dan dapat diimplementasikan sehingga anak buah paham terhadap perencanaan tersebut.

Pengertian Perencanaan Proses yang mendefinisikan sasaran organisasi, menetapkan strategi menyeluruh untuk mencapai sasaran itu, dan menyusun serangkaian rencana menyeluruh untuk mengintegrasikan dan mengkoordinasikan pekerjaan organisasi (Stephen P. Robbin).

Manfaat Perencanaan Membantu supervisor melaksanakan lebih banyak dengan sumber lebih sedikit. Keterampilan merencana supervisor mempengaruhi produktivitas orang lain. Menjadikan supervisor proaktif, tidak sekadar reaktif. Tidak ada pekerjaan yang gagal. Untuk melaksanakan tugas yang besar dan penting perlu dua hal: rencana dan waktu yang hampir tidak mencukupi.

Sifat Rencana yang Baik Rencana itu menyediakan suatu solusi yang dapat dilaksanakan Rencana itu harus cukup luas untuk dapat menyelesaikan pekerjaan dengan benar namun juga cukup sederhana untuk dipahami dan dilaksanakan Rencana itu meminimalkan terjadinya resiko yang tidak diinginkan Rencana itu harus spesifik dalam pengertian waktu, biaya, sumber daya Rencana itu harus fleksibel

Rencana itu dikembangkan dengan proses logis Rencana itu dikomunikasikan dengan benar kepada orang-orang yang akan menggunakan dan mendukungnya Rencana itu idealnya memasukkan gagasan orang-orang yang akan melaksanakan dan menggunakan Ada ukuran yang jelas sehingga orang yang melaksanakan tidak akan multitafsir terhadap apa yang akan dikerjakan

Latihan Mengapa perencanaan penting untuk pekerjaan anda? Hal-hal apa yang perlu direncanakan dalam pekerjaan anda? Faktor-faktor apa saja yang diperlukan dalam membuat perencanaan? Bagaimana cara anda membuat perencanaan dalam lingkungan yang cepat berubah?

Jenis-jenis Perencanaan Rencana Strategis Rencana pengembangan bisnis korporasi Rencana merger atau akuisisi Rencana komputerisasi seluruh divisi organisasi Rencana pembukaan kantor cabang di luar negeri Rencana pembuatan produk baru Rencana Operasional Rencana Tetap: rencana kunjungan ke gerai, rencana penjualan, rencana evaluasi kerja, rencana pemrosesan pesanan Rencana Situasional (Sekali Pakai): Anggaran tahunan, pameran produk baru, implementasi sistem reward and punishment, implementasi sistem komputer baru

Rencana tiba di: harian, mingguan, bulanan Rencana Tetap Rencana Strategis Rencana tiba di: harian, mingguan, bulanan Rencana Tetap Rencana Situasional (Sekali Pakai) Makro Mikro

Rencana Strategis (Renstra) Rencana yang berlaku bagi organisasi secara keseluruhan dan menjadi sasaran (tujuan) organisasi bersangkutan. Renstra cenderung berjangkauan panjang dan melibatkan analisis lingkungan, masalah ekonomi, perubahan global, pertumbuhan pasar dan persaingan yang ada. Renstra biasanya dibuat oleh eksekutif puncak: Vice President, General Manager dan hanya sedikit melibatkan manajer.

Manfaat Renstra Menetapkan sebuah visi bagi organisasi Menentukan arah organisasi secara keseluruhan Menyatukan divisi atau departemen di bawah satu misi tunggal yang menyeluruh

Rencana Operasional (Renop) Rencana yang memperinci cara mencapai sasaran menyeluruh dari renstra. Rencana operasional cenderung mencakup periode waktu yang pendek bulanan, mingguan, harian, bahkan jam. Bersifat lebih teknis. Supervisor bermain pada wilayah Rencana Operasional. Bersama dengan manajernya, supervisor membuat Renop beserta rinciannya.

Rencana Tetap Suatu rutinitas atau serangkaian kegiatan yang telah ditetapkan. Paling baik digunakan untuk tugas yang berulang. Manfaat: Sangat menyederhanakan pekerjaan yang dikerjakan berulang kali Menstandarkan tindakan sehingga setiap orang yang bertanggung jawab terhadap pekerjaan tersebut dapat mengerjakan. Memberikan pedoman kepada karyawan

Rencana Situasional Rencana yang dikembangkan sekali saja untuk tujuan tertentu. Apabila rencana tersebut berjalan sebagaimana mestinya maka pekerjaan tersebut sudah selesai dan tidak akan diulang dua kali. Paling baik digunakan untuk proyek- proyek unik.

Manfaat Rencana Situasional Melengkapi atau mendukung rencana tetap karena ada perubahan dalam pelaksanaan Menyesuaikan tindakan agar cocok bagi suatu situasi atau kejadian tertentu Menjamin ketepatan karena pengumpulan data disesuaikan dengan tujuan/sasaran umum rencana

Langkah-langkah Membuat Rencana (Versi Tanri Abeng) Proyeksi dan latar belakang Sasaran yang ingin dicapai Program kerja Jadwal kerja Anggaran yang diperlukan Prosedur yang harus diikuti Kebijakan yang perlu diperhatikan

Latihan Membuat Perencanaan Bambang Hidayat Supervisor Penjualan Sepeda Motor

Latihan Individu Berdasar pembahasan tersebut dengan dasarnya teori perencanaan Tanri Abeng, tugas anda sekarang membuat rencana kerja dari divisi anda yang sebentar lagi benar-benar akan dijalankan.

Referensi Agung, AM Lilik. 2009. Cara Cepat Menjadi Supervisor Unggul. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.